Senin, 25 Oktober 2010

harta yang paling berharga adalah ”IMAN”

baru gw sadari bahwa setiap saat iman seseorang akan diuji
dan baru-baru ini gw mengamati ketika iman seseorang di uji ketika dia mencari uang dalam bisnis jual beli saham.
banyak tahap-tahap ujiannya diantara lain:
1.ujian pertama
saat memilih apakah bermain dan berinvestasi di dunia saham tersebut adalah haram atau halal.ada 2 pendapat dalam hal ini.untuk sebagian orang menganggap berinvestasi di dunia saham adalah haram karna mereka menganggap itu adalah gambling ato judi dimana membeli dan menjual dengan unsur kepercayaan tanpa perhitungan yang biasanya di sebut judi.Dan pendapat ke 2 menyatakan itu halal,karna biasanya yang bermain dalam metode ini selalu menghitung terperinci harga yang tepat untuk di beli dan dijual bukan karna coba-coba.
2.ujian ke2
yang menyatakan itu halal dan masih beriman mereka terjun ke dunia saham,dan disinilah tingkat terberat.dimana saat mereka beruntung dan dimana saat mereka rugi besar-besaran.saat mereka beruntung maka imannya akan diujia saat mereka menggunakan uang tersebut untuk keperluan apa,dan menurut survey biasanya saat sesorang mendapat uang dengan sangat gampang maka biasanya akan digunakan untuk hal yang tidak baek seperti berfoya2,dan berkuranglah nilai iman orang terserbut.dan begitu juga saat mereka rugi besar2an,apakah dia sanggup menghadapinya dengan lapang dada dan akan selalu taat pada agamanya?ini merupakan ujian terpait dikehidupan seseorang,dimana semua uangnya lenyap,dan terkadang dsini untuk beberapa tipe orang akan berfikir berbeda.
diantara lain tipe emosional akan marah pada tuhan sendri,dan berkata ”ohh tuhan katanya engkau maha mengasihi dan adil,tapi mengapakah engkau menghancurkan hidup ku serperti ini?” dan diapun mule hidup tanpa kepercayaan.tipe lemah akan mengakiri hidupnya dengan gantung diri dan minum racun serangga.dan tipe tegar dan sabar akan tawakal dan selalu sujud padanya karna mereka selalu berfikir harta yand dimiliki dibumi ini adalah titipan dari tuhan yang dapat diambilnya kapan pun juga.
Dari sekian banyak ujian pada kehidupan gw terutama dalam hal hutang berhutang dan kegagalan dalam menginvestasikan hutang,Ga tau kenapa akhirnya gw menyadari hidup ini dan apa yang gw miliki hanya lah titipan tuhan yang haru gw jaga dan gw pelihara,dan gw pun harus rela ketika tuhan akan mengambilnya.Dan dari setiap ujian yang kita alami disana lah tuhan ingin mendewasakan iman kita.
Dan untuk itu gw berharap dan bedoa agar selalu bisa tabah tunduk dan beriman kepada ALLAH dengan segala rintangan dan cobaan kehidupan ini.AMIN..
marilah kita sadari ”HARTA YANG PALING BERHARGA ADALAH IMAN”